Seluas Satu Hektare Kandang Ayam di Bojongsari Terbakar, 10 Ribu Ekor Ayam Mati Terpanggang

Rabu, 11 Okt 2023 | 16:07:48 WIB, Dilihat 464 Kali

Oleh Pitriani Sri Rahayu

Seluas Satu Hektare Kandang Ayam di Bojongsari Terbakar, 10 Ribu Ekor Ayam Mati Terpanggang

Baca Juga : Disperkimtan Optimalkan 100 Sumur Antisipasi Bencana Kekeringan di Kota Tangerang


Kebakaran hebat menimpa lahan kandang ayam di Jalan H Suhaemi RT 03/RW 03 Duren Mekar, Bojongsari, Kota Depok.

Dalam insiden kebakaran tersebut, lahan kandang ayam seluas satu hektare hangus terbakar hingga hanya menyisakan puing-puing saja.

Kepala Bidang Penanggulangan Bencana, Dinas Damkar dan Penyelamatan Kota Depok, Denny Romulo menjelaskan, Kebakaran tersebut terjadi pada Selasa (10/10/2023) malam.

Dibutuhkan waktu kurang lebih tiga jam untuk memadamkan kobaran api yang membakar material kandang yang didominasi bahan-bahan kayu.

Sumber: TribunnewsDepok



Disperkimtan Optimalkan 100 Sumur Antisipasi Bencana Kekeringan di Kota Tangerang
  • Disperkimtan Optimalkan 100 Sumur Antisipasi Bencana Kekeringan di Kota Tangerang

    Rabu, | 13:21:38 | 147 Kali


  • Teguh Onoh Apresiasi Atlet Karate Kota Depok pada Ajang Fornas VII Jabar 2023
  • Teguh Onoh Apresiasi Atlet Karate Kota Depok pada Ajang Fornas VII Jabar 2023

    Rabu, | 13:20:20 | 104 Kali


  • Antisipasi Bencana Kekeringan, Pemkab Bogor Siapkan Persediaan Beras 298 Ton
  • Antisipasi Bencana Kekeringan, Pemkab Bogor Siapkan Persediaan Beras 298 Ton

    Jumat, | 16:02:53 | 100 Kali


  • Lahan Kosong Seluas 8 Hektar di Kabupaten Tangerang Hangus Terbakar
  • Lahan Kosong Seluas 8 Hektar di Kabupaten Tangerang Hangus Terbakar

    Rabu, | 10:08:29 | 122 Kali


  • Diduga Karena Korsleting Listrik, Kabel Tiang di Cilodong Depok Terbakar
  • Diduga Karena Korsleting Listrik, Kabel Tiang di Cilodong Depok Terbakar

    Rabu, | 10:07:35 | 111 Kali